Berita

Peningkatan Jalan Usaha Tani Montong Semot-Bilekante
  • Jun 06, 2022
  • Desa Semoyang

===PENINGKATAN JALAN USAHA TANI=== Senin, 06 Juni 2022 Pengerjaan Peningkatan kualitas Jalan Usaha Tani (JUT) Montong Semot - Bilekante Sedang dalam Proses. Jalan ini merupakan jalan lintas antara Dusun Bulang-Dusun Penyoso… selengkapnya


Peningkatan Jalan Usaha Tani Keteleh-Tanak Putek
  • Jun 04, 2022
  • Desa Semoyang

Pengerjaan Jalan Usaha Tani Keteleh - Bangket Putek Dusun Kebon berjalan lancar. Proses penimbunan dilaksanakan pada hari Selasa, 31 Mei 2022.  Jalan Usaha Tani ini merupakan jalan penghubung Antar dusun yakni Dusun kebo… selengkapnya


Peningkatan Jalan Usaha Tani Tanak Awu - Bagek Ringgak Desa Semoyang
  • Jun 02, 2022
  • Desa Semoyang

Pengerjaan Peningkatan kualitas Jalan Usaha Tani (JUT) Tanak Awu - Bagek Ringgak Sedang dalam Proses. Alhamdulillah dengan kerjasama yang baik antara Pemdes dan BPD atas dasar aspirasi masyarakat penerima manfaat JUT ini berj… selengkapnya


Kegiatan Sosialisasi Bantuan Hukum Masyarakat Desa
  • Apr 21, 2022
  • Desa Semoyang

Senin, 18 April 2022 Alhamdulillah di tengah pelaksanaan ibadah puasa Ramadhan ini Kegiatan mencerdaskan sesama anak bangsa tidak luput dari perhatian pemdes yang berhubungan dengan hukum pidana dan perdata yang berlaku, mak… selengkapnya


Evaluasi dan Monitoring Desa Wilayah Kecamatan Praya Timur oleh Datun Kejaksaan Negeri Lombok Tengah
  • Feb 03, 2022
  • Desa Semoyang

Kamis, 03 Februari 2022 Pelaksanaan Kegiatan Monitoring dan Evaluasi Desa Wilayah Kecamatan Praya Timur oleh Datun Kejaksaan Negeri Lombok Tengah yang dilaksanakan di kantor Camat Praya Timur. Kegiatan ini difasilitasi oleh … selengkapnya


MUSDES PENETAPAN APBDES TA. 2022
  • Feb 01, 2022
  • Desa Semoyang

Selasa, 01 Februari 2022 Pelaksanaan Musyawarah Penetapan APBDes Tahun Anggaran 2022 oleh BPD dan Pemdes Desa Semoyang sebagai Legislator dan Eksekutor Kebijakan Desa. Kebijakan Pemerintah Pusat di tahun 2022 ini berbeda den… selengkapnya


Pengajian Majelis ta'lim Azzikro PJ LPMD Desa Semoyang di Dusun Mandak Daye
  • Jan 28, 2022
  • Desa Semoyang

Jum'at 28 Januari 2022 Pelaksanaan Kegiatan Mingguan Majelis ta'lim Azzikro PJ. LPMD Desa Semoyang. Kegiatan ini diawali di bulan pertama di tahun 2022 ini yang dimulai dari Dusun Mandak Daye dengan Penceramah TGH. A… selengkapnya


VERIFIKASI LAPANGAN DATA BLT-DD TA.2022 KE-22 DUSUN DESA SEMOYANG
  • Jan 24, 2022
  • Desa Semoyang

Senin, 24 Januari 2022 Pelaksanaan Verifikasi Data BLT-DD TA.2022 oleh satgas Covid-19 dan tim Independen KKN Universitas Mataram dalam menentukan kelayakan atas kreteria yang sudah ditentukan (Lansia, Disabilitas, Penyakit … selengkapnya


SOSIALISASI KEWIRAUSAHAAN DAN PELATIHAN EKONOMI KREATIF DESA SEMOYANG OLEH KKN TEMATIK UNRAM
  • Jan 19, 2022
  • Desa Semoyang

Pelaksanaan sosialisasi kewirausahaan dan Ekonomi kreatif di Desa Semoyang yang diadakan oleh adik-adik mahasiswa KKN Tematik Universitas Mataram yang dihadiri oleh Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Lombok Tengah,… selengkapnya


Pertemuan Kepala Desa Semoyang Zulkarnaen, M.Pd dengan DPR-RI dapil NTB
  • Jan 18, 2022
  • Desa Semoyang

Alhamdulillah hari ini Kepala Desa Semoyang ZULKARNAEN, M.Pd melakukan kunjungan dalam rangka Jemput Program atau biasa diselogankan "JEMPUT BOLA" ke DPR RI Fraksi PKS dapil NTB yang langsung bersinergi dengan Progr… selengkapnya


MUSDESUS PENETAPAN KPM PENERIMA BLT-DD TA. 2022
  • Jan 14, 2022
  • Desa Semoyang

Jum'at, 14 Januari 2022 MUSYAWARAH DESA KHUSUS Penetapan KPM Penerima BLT-DD TA. 2022. Yang dihadiri oleh Camat Praya Timur (H. LALU FATHURRAHMAN, SH), Pendamping Desa (Busairi, S.Pd), Pjs. Kepala Desa Persiapan Semudan… selengkapnya


PENARIKAN KKN DESTANA UNIVERSITAS MATARAM 2021
  • Jan 11, 2022
  • Desa Semoyang

Terima kasih Kami sampaikan kepada ssmua Adik-adik KKN Destana Universitas Mataram. Hari ini adalah hari terakhir kalian di Desa Semoyang namun Bukan Akhir dari semuanya. Kalian meninggalkan sejarah yang kami akan catat sebag… selengkapnya